Tag : Mahasiswa FTUI

Home»Posts Tagged "Mahasiswa FTUI"

Aksikan Jiwa Sosialmu di KERSOS 2017

KERSOS atau Kerja Sosial adalah sebuah kegiatan pengabdian masyarakat yang dilaksanakan oleh mahasiswa FTUI untuk meningkatkan taraf hidup pada masyarakat suatu desa dengan dasar keilmuan keteknikan. Kegiatan ini merupakan program kerja dari BEM FTUI yang diadakan tiap tahunnya, dengan tiga poin tujuan yang ingin dicapai yakni pengaplikasian keilmuan keteknikan, interaksi

Dibuka Pendaftaran Beasiswa Prestasi MAB Tahun 2016

Tentang Yayasan MAB
Yayasan Mata Air Biru adalah sebuah yayasan nirlaba milik alumni FTUI yang didirikan pada tanggal 30 September 2003 oleh beberapa alumni FTUI yang peduli akan pendidikan bagi generasi muda. Yayasan MAB kembali membuka pendaftaran beasiswa prestasi MAB batch 6 untuk angkatan 2015.

Beasiswa Prestasi MAB
Beasiswa Prestasi MAB adalah sebuah beasiswa yang

Lintasarta Sumbang Rp 150 Juta untuk Beasiswa Prestasi MAB

Jakarta (6/12), PT. Aplikanusa Lintasarta melalui program Corporate Social Responsibility-nya memberikan sumbangan dana beasiswa sebesar Rp 150 juta rupiah kepada Yayasan Mata Air Biru. Sumbangan ini diperuntukkan bagi beasiswa prestasi MAB batch 4 yang diterima oleh lima orang mahasiswa FTUI angkatan 2013.

Beasiswa Prestasi MAB merupakan salah satu program beasiswa dari Yayasan MAB

Penyerahan Beasiswa MAB Periode Semester Ganjil 2014-2015

Depok, (6/10), Sebagai bagian dari program rutin Yayasan MAB yakni Beasiswa MAB, pada tanggal 6 Oktober 2014 bertempat di Gd. Engineering Center R.201 dilakukan proses penyerahan beasiswa MAB untuk periode semester ganjil 2014-2015. Prosesi penyerahan beasiswa ini dilakukan oleh Pembina Yayasan MAB, Bapak Alan Marino dan Pimpinan Fakultas Teknik Bapak